Home » » Lirik lagu Soundtrack kami Rindu ayah.

Lirik lagu Soundtrack kami Rindu ayah.

Waktu begitu cepat berlalu
Seiring langkah dalam cerita
Terbayang wajahmu dalam hatiku
Kau adalah kisah yang terindah

[**]
Dalam lelahmu masih kau tersenyum
Dalam duka kau belai aku
Dalam sempitmu ajarkanku tegar
Allah slalu bersamamu
Oh Allah slalu bersamamu

[***]
Ayah.. ayah terima kasih
Kau beri aku cinta
Ayah.. ayah terima kasih
Ajarkan aku hidup
Share this video :

0 comments:

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. Rumah Batam 321 - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger